New Suzuki Splash Matic Spesifikasi dan Harga - New Suzuki Splash Matic adalah Mobil yang dirilis Suzuki yang mengasung penyatuan konsep city car dengan konsep kendaraan MPV. Walaupun mobil ini lebih terkesan tampil dengan konsep city car, mobil ini mempunyai kemampuan dalam membawa beban yang berat layaknya kendaraan konsep MPV. New Suzuki Splash memiliki panjang 3,72 meter. Ukurannya yang minimalis memungkinkan mobil ini dapat diparkir ke tempat parkir yang kecil.

New Suzuki Splash Matic

New Suzuki Splash Matic
Saat memasuki ruang kabin New Suzuki Splash Matic, kesan desain minimalis terasa dominan sebagai mobil city car yang membidik segmen untuk mereka yang berjiwa muda dan memiliki mobilitas yang tinggi. Hal tersebut membuat New Suzuki Splash Matic mempunyai ciri khas tersendiri dengan city car lain yang berada di tingkat kelas yang sama. daya muat penumpang untuk menempuh perjalanan jarak jauh berjumlah 4 orang optimal. Walaupun secara maksimal, mobil ini dapat mengangkut penumpang sampai 5 orang.


interior New Suzuki Splash Matic

New Suzuki Splash Matic memiliki lini mesin yang tidak jauh berbeda dengan Suzuki spalsh manual. Mesin berkapasitas 1200cc 4 silinder dengan teknologi DOHC, kapasitas mesin tersebut lebih besar dibandingkan dengan mobil sekelas yang mempunyai persamaan harga 150 jutaan. Material mesin masih menggunakan material alumunium dengan maksud mengurangi bobot mobil sehingga dapat meningkatkan akselerasi mobil,

New Suzuki Splash Matic mengalami penambahan fitur eksterior yang cukup signifikan, keunggulan pada Suzuki Splash masih tetap dipertahankan, salah satunya adalah luasnya ruang kabin.
Perubahan-perubahan tersebut antara lain:
  • Spion sudah memakai konsep elektrik
  • Lampu depan menggunakan teknologi multi reflector yang memberikan intensitas cahaya yang lebih terang.
  • Perbahan tampilan desain gril depan
  • Disertakan teknologi audio terkini
  • Desain kaca depan yang disempurnakan sehinnga pengguna lebih memiliki jarak pandang yang luas.
  • Rem anti selip dengan teknologi terbaru (ABS dan EBD)

Spesifikasi New Suzuki Splash Matic

EnginePetrol
1.0L VVT1.2L VVT
Drive system2WD2WD
SteeringLHD / RHDLHD / RHD
Number of doors55
DIMENSIONS
Overall lengthmm3,715
Overall widthmm1,680
Overall heightmm1,590
Wheelbasemm2,360
TreadFrontmm1,470 (14-inch tyre) / 1,460 (15-inch tyre)
Rearmm1,480 (14-inch tyre) / 1,470 (15-inch tyre)
Minimum turning radius*1m4.7
Minimum ground clearancemm145
CAPACITIES
Seating capacitypersons5
Luggage
capacity*1
Max. volumelitres1,050
Rear seatback folded
(VDA method)
litres462 (GA)
573 (GL / GLS*2)
Rear seatback raised
(VDA method)
litres202 (GA)
178 (GL / GLS*2)
Fuel tank capacitylitres45
ENGINE
TypeK10BK12B
Number of cylinders34
Number of valves1216
Piston displacementcm39961,242
Bore x strokemm73.0 x 79.473.0 x 74.2
Compression ratio11.011.0
Maximum outputkW/rpm50 / 6,00069 / 6,000
Maximum torqueN・m/rpm90 / 4,800118 / 4,800
Fuel distributionMultipoint injectionMultipoint injection
Emission standard complianceEuro 5
TRANSMISSION
Type5MT5MT4AT
Gear ratio1st3.4543.4542.875
2nd1.9041.9041.568
3rd1.2801.2801.000
4th1.0301.0300.698
5th0.8150.815-
Reverse3.2723.2722.300
Final gear ratio4.3884.1054.375
CHASSIS
SteeringRack and pinion
BrakesFrontVentilated disc
RearDrum, leading and trailing
SuspensionFrontMacPherson strut with coil spring
RearTorsion beam with coil spring
Tyres165 / 70R14, 185 / 60R15
WEIGHTS
Kerb weight (min. / with full options)kg975 / 1,030990 / 1,0501,040 / 1,065
Gross vehicle weightkg1,485

Harga New Suzuki Splash Matic 
Mobil ini memiliki harga yang yang lebih terjangkau dengan mobil dengan kelas yang sama. yakni seharga 151 jutaan. harga tersebut 10juta lebih mahal dari Suzuki Splash pendahulunya, yakni Suzuki Splash GL tramsmisi manual yang di banderol harga 140 jutaan.